Jurusan Hubungan Internasional UMM merupakan jurusan termudah Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UMM serta telah mencapai beberapa perkembangan dalam jurusan tersebut. Hal ini dibuktikan dengan beberapa fasilitasdan kerja sama yang dilakukan untuk lebih memudahkan proses pembelajaran mahasiswa, antara lain dengan Department Luar Negri, Pemerintah Provinsi, dsb. saat ini telah dan sedang dikembangkan beberapa kelompok studi di jurusan Hubungan Internasional UMM ini, antara lain CEAS(Centre for East Asia, Studies), COMES (Center of Middle East),CIS (Center for Intermestic Studies).
Berpijakdari hal tersebutdan dalam rangka membawa UMM go-international, maka kajian utama tuuan Hubungan Intenasional difokuskan pada studi Hubungan Internasional Asia dan perkembangan islam di dunia internasional sebagai ciri khas institusi Perguruan Tinggi Islam. Jurusan HI UMM juga mempelajari Studi Kawasan Amarika, Eropa, Australia serta isu-isu seputar globalisasi, studi strategis,studi keamanan, dan resolusi konflikmaupun studi internasional dan domestik, serta terutama jurusan Hubungan Internasional yang ada di UMM mendapatkan Akreditasi A.
Lulusan jurusan Hubungan Internasional memiliki kompetensi dalam menganalisis isu-isu internasional di negara dunia, jurnalistik, kementrian luar negri, diplomat, dsb.